Teknik Penempatan Speaker Subwoofer
Salah satu Teknik Penempatan Speaker Subwoofer klasik dan konvensional adalah ditumpuk diatas tanah bila memungkinkan, tapi apakah itu yg terbaik?. Jika kita melihat kembali fisika suara, kita akan menemukan jawaban yg mendasari semua hal didalam dunia sound system yakni “tergantung.” Jadi ,mari kita mulai mendiskusikan kenapa speaker subwoofer mungkin lebih baik ditumpuk diatas tanah. Dengan …
Subwoofer Pasif Electro Voice X12-125F
Electro Voice mengumumkan peluncuran anggota terbaru dalam baris keluarga produk speaker line array X-Line Advance yakni Subwoofer Pasif Electro Voice X12-125F yg merupakan sebuah sistem reproduksi frekuensi rendah 15 inci ganda yg dilengkapi dengan komponen transduser hasil buatan EV yg mampu menyalurkan daya keluaran sebesar 9600 watt. EV ( Electro Voice ) X12-125F dibekali dengan …
Speaker Aktif EM Acoustics Seri ESP
EM Acoustics meluncurkan Speaker Aktif EM Acoustics Seri ESP yg dirancang sebagai speaker multifungsi untuk menangani berbagai jenis kebutuhan sistem tata suara pada ajang pameran sound system ISE 2017. Rentang dari produk yg baru ini terdiri dari tiga buah model yakni ESP-8 dan ESP-12 yg memiliki desain koaksial untuk performa point source murni , dan …
Speaker Sound System L-Acoustics Syva
L-Acoustics mengumumkan peluncuran Speaker Sound System L-Acoustics Syva,sebuah baris produk speaker baru yg diisi dengan enam buah komponen penggerak frekuensi tengah dan tiga buah komponen penggerak frekuensi tinggi dalam format cekungan progresif berbentuk J. Penempatan transduser disebut dengan segment source atau artinya segmen sumber , menghasilkan pola sebaran direktivitas H 140° x V 26° (+5/-21°) …
Speaker Subwoofer Aktif RCF SUB 905-AS MK2
Speaker Subwoofer Aktif RCF SUB 905-AS MK2 yg baru dirancang secara spesifik untuk membuat kombinasi sistem tata suara subwoofer satelit dimana kebutuhan akan daya portabilitas dan kinerja tingkat tekanan suara SPL yg tinggi diperlukan. RCF SUB 905-AS MK2 memiliki koponen woofer yg dibangun dengan teknologi canggih milik RCF ,bersandingan dengan sistem amplifikasi audo digital bertenaga …