Subwoofer Aktif Bassmaxx ZV28S
Pabrikan speaker sound system profesional asal Amerika BASSMAXX telah memperkenalkan produk subwoofer aktifnya yaitu tipe ZV28 Profundo, yang baru saja memulai debut pertamanya di acara Ultra Music Festival di Miami di mana 16 buah ZV28s yang mampu menghasilkan frekuensi bass 20 Hz untuk total audiens hingga 10.000 orang. Sistem dari ZV28 menggunakan dua buah woofer …
Mixer Sound System All In One Studer Vista 1
Konsol Mixer Audio Studer Vista 1 Versi 22 fader terbaru didasarkan pada konsol Vista 5, sehingga para pengguna Vista sebelumnya akan familiar menggunakan model terbaru antarmuka Vistonics. Diluncurkan pada ajang pameran sound system profesional ISE 2013, konsol kompak all-in-one Studer Vista 1 sekarang hadir dalam versi framesize 22 fader. Model terbaru hanya mempunyai ukuran lebar …
Speaker Weatherproof Peavey Elements
Pabrikan sound system professional Peavey Electronics kini telah memperkenalkan kemajuan terbaru dalam loudspeaker audio yaitu Element yang tahan cuaca. Box speaker buatan Amerika yang berdaya tahan lama dan serbaguna menawarkan kombinasi konstruksi kabinet yang inovatif dan komponen yang dirancang khusus untuk memungkinkan kontak langsung dengan unsur-unsur iklim dan cuaca yang paling ekstrem. Unit Elemen seri …
Mixer Audio Digital Allen & Heath QU-16
Allen & Heath kini telah meluncurkan Qu-16, mixer audio digital dengan ukuran yang kompak dan harga yang terjangkau, di ajang pameran sound system Internasional Prolight + Sound. Mewarisi teknologi dari sistem mixing digital GLD dan iLive, Qu-16 menawarkan fitur total setting recall (termasuk 17 fader bermotor dan preamps yang dikontrol secara digital), layar sentuh, Qu-Drive …
Mixer Digital Otomatis AKG Seri DMM
Menambah keluarga dari mixer mikrofon, AKG dengan bangga memperkenalkan lini baru dari mixer mikrofon digital otomatis yaitu DMM6 dan DMM12. Hadir dengan antarmuka pengguna yang intuitif, fungsi DSP yang banyak dan rasio suara (S / N) yang tinggi, seri DMM menyediakan kualitas tertinggi bagi para penggunanya dalam teknologi pencampuran otomatis. DMM12 menawarkan 12 channel input, …